uploads/article/2023/03/tissa-biani-kisahkan-57047706b388d32.jpeg

Tissa Biani - Kisahkan Toxic Relationship Lewat Single "RIndu yang Palsu"

Single pertama langsung ngomongin toxic relationship ????????

Lagu ini bercerita tentang terjebaknya seseorang dalam cinta yang kerap berakhir dengan kekecewaan. Kejadian itu terus berulang, memberi harapan palsu, hingga menjadi racun. Karena ternyata, sosok yang dikasihi ternyata tidak setulus dirinya dalam mencinta.

“Lagu “Rindu yang Palsu” ini menyampaikan sebuah rasa yang dalam bagi sebagian orang. Rasa tersebut tidak main-main dan mewakili mereka yang kerap mencintai dengan tulus, namun tidak dianggap serius. Semoga perasaan para pendengar terwakili lewat “Rindu yang Palsu” dan lagu ini disukai banyak orang,”
-

Ada yang udah jadiin lagunya @tissabiani yang ini jadi playlist yang diputer mulu ngga nih batgen?

#genfm #katagenero

 

banner