Ditjen Imigrasi memastikan kewarganegaraan Agnez Mo dalam paspor berstatus WNI yang dikeluarkan oleh KJRI Los Angeles dan berlaku sampai 4 Februari 2021.