Dishub DKI akan memberlakukan sanksi tilang bagi pengendara bermotor yang masuk ke jalur sepeda berupa ancaman pidana penjara maksimal 2 bulan atau denda maksimal Rp 500.000 mulai 20 november