Menko Bidang Kemaritiman, Luhur Binsar Panjaitan mengungkapkan Presiden Joko Widodo akan menandatangani peraturan presiden tentang mobik listrik pekan ini.