KPK menjadwalkan pemeriksaan terhadap Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa dalam kasus dugaan suap terkait seleksi jabatan di Kemenag Jawa Timur, hari ini.