Pihak Mal Taman Anggrek memastikan,insiden ledakan yang terjadi pada pagi tadi di mall tersebut disebabkan oleh meledaknya pipa gas disalah satu tenant food court