Kementerian Kesehatan merilis data jumlah kasus DBD per 3 Februari 2019 mencapai 16.692 kasus dan 169 orang diantaranya dinyatakan meninggal dunia